19 November 2022
Perkuat Inner Strength Anak Bersama Biskuat Academy
Wiwid Nurwidayati“Seorang juara hanyalah seseorang yang tidak menyerah saat menginginkannya.” Tom Landry Kalimat di atas mengingatkan saya setiap kenaikan kelas, atau saat pembagian raport. Bungsu saya selalu bertanya, mengapa saya tidak pernah marah ketika dia tidak bisa mendapatkan nilai cemerlang atau tidak bisa menjadi juara 1, 2 atau 3? Setiap dia menanyakan itu, saya hanya tersenyum. Saya jawab, “Yang penting kamu sudah berusaha, dan kamu tidak menyontek, itu sudah cukup. Tetapi kamu juga harus lebih rajin belajarnya.” Dia hanya mengangguk. Memiliki anak berprestasi mungkin menjadi impian setiap orangtua. Bahkan mungkin juga […]