20 Oktober 2018
Memahami Rahasia Magnet Rezeki Bersama Nasrullah
Film and Book ReviewWiwid NurwidayatiMemahami Rahasia Magnet Rezeki bersama Nasrullah. Setiap manusia di dunia ini pasti menginginkan kehidupannya berlimpah dengan rezeki. Namun tak semuanya beruntung, terlihat di dunia ini kesenjangan sosial terlihat begitu nyata. Si Kaya dan Si Miskin, bagai langit dan bumi. Apakah yang tidak berlimpah harta itu memang Allah takdirkan untuk hidup seperti itu? Bisa iya, bisa juga tidak. Kita tak pernah tahu rahasia Allah di balik semua itu. Namun, kita tahu banyak ilmu-ilmu yang bisa kita dapatkan kemudian kita amalkan untuk mencapai tujuan yang kita inginkan, salah satunya yaitu memasang magnet […]